Sony Xperia E1 Dual adalah smartphone terbaru dari sony yang dirilis bulan januari 2014 lalu. Jika dilihat dari spesifikasinya, smartphone ini akan menyasar segmen menengah kebawah.
Smartphone ini menggunakan layar TFT capacitive touchscreen, 16M colors 480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density) dengan fitur Scratch-resistant glass dan pada sisi performa menggunakan prosesor Dual-core 1.2 GHz Qualcomm MSM8210 dan dibalut dengan Android OS, v4.3 (Jelly Bean).
Kekurangan dari Sony Xperia E1 Dual ini adalah pada sisi RAM yang hanya 512 MB dan juga pada sisi kamera yang hanya 3.15MP dan tanpa adanya kamera depan untuk berselfie ria.
Sayangnya, hingga saat ini harga Sony Xperia E1 di indonesia masih belum diketahui. namun jika dilihat dari spesifikasinya hampir bisa dipastikan bahwa harga smartphone ini dibawah 2 jutaan.
Spesifikasi Lengkap Sony Xperia E1 Dual
GENERAL
Network
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - all versions, HSDPA 850 / 1900 / 2100 - D2104/D2114, HSDPA 900 / 2100 - D2105
LAYAR
Tipe
TFT Capacitive Touch Screen, 16M colors
Ukuran
480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density)
DIMENSI
Ukuran/Berat
118 x 62.4 x 12 mm / 122 g
AUDIO
Fitur
Vibration, MP3 Ringtones
MEMORY
Internal
4 GB, 512 MB RAM
DATA
3G
HSDPA, 21 Mbps, HSUPA, 5.76 Mbps
WLAN
Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot
KAMERA
Primer
3.15 MP, 2048 x 1536 pixels
BATERAI
Talk Time
Up to 8 h 13 min (2G) / Up to 8 h 41 min (3G)
Standby
Up to 366 h (2G) / Up to 441 h (3G)
FITUR
OS
Android OS, v4.3 (Jelly Bean)
CPU
Dual-core 1.2 GHz Cortex-A7
GPS
With A-GPS Support and GLONASS
Messaging
SMS (Threaded View), MMS, Email, IM, Push Email
Fitur Tambahan
Java MIDP emulator, SNS Integration, Active Noise Cancellation With Dedicated Mic, Box (50 GB Lifetime Cloud Storage), Document Viewer, Photo Viewer / Editor, Voice Memo / Dial. Predictive Text Input
FITUR LAIN
Video Player
XviD / MP4 / H.263 / H.264 Player
MP3 Player
MP3 / eAAC+ / WMA / WAV Player